Konfigurasi Web Proxy redirect

A. Pendahuluan
                                          Asalamuallaikum wr, wb
 Kali ini saya akan mengshare pada kalian Konfigurasi Web Proxy redirect.
B. Latarbelakang
Ingin mengerti dan bisa Konfigurasi Web Proxy redirect.
C. Maksud dan Tujuan
Agar seorang admin jaringan atau pun pembaca dapat memahami web proxy lebih dalam dan memahami konsep dan pemahamannya.
D. Pembahasan
 Web Proxy berfungsi sebagai perantara antara server dan client sehingga client tidak langsung terhung dengan server pada internet.web proxy dapat menentukan apakah paket data tersebut diperboleh kan untuk diteruskan atau pun di belok kan,misal dalam sebuah jaringan client ingin mengakses Facebook maka reques client akan melalui  proxy apakah permintaan nya di teruskan atau di tolak.

berikut konfigurasinya:
akses lah RB Mikrotik dengan Winbox kita masuk ke IP>Web Proxy
enable kita centang
port kita masuk kan 80 (port http)
access


setelah kita tekan accessakan muncul halaman baru
isi Dst port 80
dst host (web site yang nantinya kita ingin belokan)
 to redirect (website akan akan terbuka)
apply ok

lalu kita masuk ke IP>Firewall>NAT>add
kita masuk ke Nat 
General
chain: dstnat
protocol:tcp
intinterfaces :ether 3 (interfaces yang dignakan untuk menghubungkan ke pc)

Advance
action: Redirect
to port: 8080
apply ok



E. Hasil yang di Dapatkan
Dapat memahami dan mengetahui cara Konfigurasi Web Proxy redirect.
F. Kesimpulan
 Web proxy sebagai perantara antara client dan server bertindak untuk meneruskan reques client ataupun menolak reques client.
G. Penutupan
  Semoga apa yang saya sharekan bisa bermanfaat, jangan lupa ikuti blog saya dan komen di bawah apabila masih belum paham atau belum mengerti. Sekian dari saya.
                                          Wasalamuallaikum wr, wb

Share:

0 komentar:

Post a Comment

Categories

Ordered List

Sample Text

ads