Assalamuallaikum Wr, Wb
A. Pendahuluan
Pada posting yang kali ini dengan judul pengertian sistem komputer, mengapa demikian soalnya pada waktu saya kelas 1 SMK semester 2 dan 3 saya mempelajarin materi tentang ini , tapi di tambahkan dari browsing di google. Ok langsung saja
B. Latar belakang
Di jaman serba instan ini tidak banyak orang-orang yang mengenali komponen dan sistem komputer, ijinkan saya mengshere apa yang saya ketik di bawah.
C. Maksud dan tujuan
Supaya temen-temen yang membaca bloog ini mendapat ilmu yang baru dan berpengetahuan yang luas supaya bermanfaat bagi kalian semua yang membaca blog ini.
D. Waktu yang di butuhkanØ 3 jam
E. Hasil yang di harapkan
Semoga apa yang saya shere bermanfaat bagi teman-tema sekalian
F. Pembahasan
Pengertian Komputer, Sistem Komputer dan Komponen Komputer
Pengertian Sistem
Sistem berasal dari bahasa Latin (systema) dan bahasa Yunani (sustema) adalah suatu kesatuan yang terdiri komponen atau eleven yang dihubungkan bersama untuk memudahkan aliran informasi.
Pengertian Komputer
Komputer adalah alat yang dipakai untuk mengolah data menurut prosedur yang telah dirumuskan.
Pengertian Sistem Komputer
Sistem Komputer adalah elemen-elemen yang terkait untuk menjalankan suatu aktifitas dengan menggunakan komputer.
Komponen-komponen Komputer
Komponen – komponen dalam sistem komputer terbagi 3, yang tidak bisa terpisahkan yaitu :
1. Hardware ( Perangkat Keras )
a. Processing Device
b. Input Device
c. Output Device
d. Storage Device
2. Software ( Perangkat Lunak )
a. Operating System
b. Application Program
c. Language Program
3. Brainware ( Orang Yang MengoperasikanKomputer )
1. Hardware ( Perangkat Keras )
Perangkat yang dapat kita lihat dan dapat kita sentuh secara fisik, seperti perangkat perangkat masukan, perangkat pemroses, maupun perangkat keluaran. Peralatan ini umumnya cukup canggih.
Processing Device (CPU)
CPU ( Central Processing Unit ) berperanan untuk memproses arahan, melaksanakan pengiraan dan menguruskan laluan informasi menerusi system komputer. Unit atau peranti pemprosesan juga akan berkomunikasidengan peranti input , output dan storan bagi melaksanakan arahan-arahan berkaitan.
Input Device
Input Device adalah perangkat keras komputer yang berfungsi sebagai alat untuk memasukan data atau perintah ke dalam komputer. Alat-alatnya adalah :
1. Keyboard
2. Pointing Device
3. Mouse
4. Touch screen
5. Digitizer Grapich Tablet
6. Scanner
7. Microphone
Output Device
Output Device adalah perangkat keras komputer yang erfungsi untuk menampilkan keluaran sebagai hasil pengolahan data. Keluaran dapat berupa hard-copy (ke ertas), soft-copy (ke monitor), ataupun berupa suara. latnya antara lain adalah :
1. Monitor
2. Printer
3. Speaker
Storage Device
Register CPU berukuran kecil sehingga tidak dapat enyimpan semua informasi, maka CPU harus dilengkapi dengan alat penyimpan berkapasitas lebih besar yaitu memori utama. Terbagi menjadi dua yaitu :
1.Internal Storage
Adalah media penyimpanan yang terdapat didalam komputer yaitu :
RAM ( Random Access Memory ) Untuk menyimpan program yang kita olah untuk sementara waktu. Dapat diakses secara acak ( dapat diisi/ditulis, diambil, atau dihapus isinya ).
ROM ( Read Only Memori )
Memori yang hanya bisa dibaca dan berguna sebagai penyedia informasi pada saat komputer pertama kali dinyalakan. Hanya dapat dibaca, tidak bisa mengisi sesuatu ke dalam ROM, sudah diisi oleh pabrik pembuatnya. Dimungkinkan untuk merubah isi ROM, dengan cara memprogram kembali, yaitu :
PROM (Programmable Read Only Memory), yang hanya dapat diprogram satu kali.
EPROM (Erasable Programmable Read Only Memory), dapat dihapus dgn sinar ultraviolet, dapat diprogram kembali berulang-ulang.
EEPROM (Electrically Erasable Programmable Read Only Memory), dapat dihapus secara elektronik dan dapat diprogram kembali.
2. External Storage
Perangkat keras untuk melakukan operasi penulisan, pembacaan & penyimpanan data, di luar komponen utama, yaitu :
a. Floppy Disk
b. Hard Disk
c. CD Room
d. DVD
2. Software ( Perangkat Lunak )
Rangkaian prosedur dan dokumentasi program yang berfungsi menyelesaikan masalah yang dikehendaki. Merupakan data elektronik yang disimpan sedemikian rupa oleh komputer itu sendiri, data yang disimpan ini dapat berupa program atau instruksi yang akan dijalankan oleh perintah, maupun catatan-catatan yang diperlukan oleh komputer untuk menjalankan perintah yang dijalankannya.
G. Kesimpulan
Jadi komputer mempunyai softwere dan hardwere dengan sistem yang berbeda, cara kerja yang berbeda. Tetapi komponen-komponen yang ada di dalamnya saling berhubungan dengan yang lainnya.
A. Referensi
www.Google.com
B. Penutup
Cuma segitu yang saya bagikan di atas, jangan lupa shere dan bagikn link nya agar lebih bermanfaat .
Wssalamuallaikum wr, wb
0 komentar:
Post a Comment