Memformat Flashdisk di Terminal Linux

A. Pendahuluan
                                          Asalamuallaikum wr, wb
 Kali ini saya akan mengshare pada kalian bagaimana cara Memformat Flashdisk di Terminal Linux.
B. Latarbelakang
Ingin tahu dan bisa Memformat Flashdisk di Terminal.
C. Maksud dan Tujuan
Dapat mengetahui bagaimana caranya Memformat Flashdisk di Terminal.
D. Pembahasan

Langkah-langkah Format Flashdisk di Terminal
1.Pertama buka terminal linux anda
2. Setelah itu ketik. “sudo fdisk -l” untuk melihat  letak flashdisk di device boot mana, apakah di
/dev/sdb1 atau
/dev/sdc1 atau
di /dev/sdd1 atau yang lainnya.


sudo fdisk -l



3. Setelah mengetahui letak flashdisk kita sekarang kita umount dulu dengan perintah
sudo umount /dev/sdb1


4. Terakhir ketik perintah format
sudo mkfs.vfat /dev/sdb1


E. Hasil yang di Dapatkan
Dapat mengetahui bagaimana Memformat Flashdisk di Terminal Linux

F. Kesimpula
Tidak hanya di klik kanan terus klik format, di terminal Linux, juga bisa memformat Flashdisk dengan perintah-perintah seperti di atas. Selamat mencoba.
G. Penutupan
  Semoga apa yang saya sharekan bisa bermanfaat, jangan lupa ikuti blog saya dan komen di bawah apabila masih belum paham atau belum mengerti. Sekian dari saya.
                                          Wasalamuallaikum wr, wb

Share:

0 komentar:

Post a Comment

Categories

Ordered List

Sample Text

ads